Tahukah Anda Tentang Fume Hood? Prinsip dan Bagiannya?
Fume hood (lemari asam) merupakan sebuah furnitur lab yang memiliki fungsi untuk mengurangi dan mengeluarkan zat berbahaya dari penggunaan bahan kimia di lab.
Tips Memilih Meja Laboratorium yang Baik
Meja lab sebagai tempat segala aktifitas seperti mereaksikan bahan kimia, pengukuran dan membuat laporan kerja. Itulah alasan mengapa kita harus memperhatikan kualitas dari pemilihan meja.
Apa Itu Biological Safety Cabinet (BSC) dan Tipenya?
Biological Safety Cabinet (BSC) apabila digunakan dengan benar, telah terbukti sangat efektif dalam mengurangi paparan infeksi sampel atau kontaminasi silang.
Acid Gas Scrubber : bagian-bagian dan pinsip kerjanya
Gas Scrubber pada umumnya berupa Wet Scrubber yang merupakan metode paling sederhana untuk digunakan mengkontrol partikulat dan gas anorganik dari fume hood.